Hebat Bentuk Komunikasi Nasional Internasional, Pramuka Adakan Jota Joti

Rabu, 12 Oktober 2016 - 14:43:27 WIB Administrator 1398x

Jakarta, Kwartir Nasional Gerakan Pramuka akan menggelar kegiatan Jambore On The Air dan Jambore On The Internet (JOTA – JOTI) yang perpusat di Taman Rekreasi Wiladatika Cibubur Jakarta Pusat 14-16 Oktober 2016. Kegiatan yang mengambil

Read More

Gelora Pakaian Adat Indonesia Pelantara VI Semarakkan Kayong Utara, Mantap !

Rabu, 12 Oktober 2016 - 14:15:46 WIB Administrator 1002x

Kalbar, peserta pelayaran lingkar nusantara (pelantara) VI Sail Selat Karimata 2016 mengawali upacara pembukaan dengan cara sedikit berbeda. Jika biasanya peserta upacara hanya memakai seragam Pramuka, kini mereka juga memakai baju daerah dari

Read More

PIONERING PENTING !

Kamis, 19 Mei 2016 - 15:35:59 WIB Administrator 22108x

Malang – Pionering adalah proses kegiatan membuat bangunan yang terbuat dari tali temali dan tongkat untuk digunakan sesuai dengan objeknya. Pionering ini melekat atau identik dengan kegiatan pramuka. Biasanya pionering ini dijadikan

Read More

Pramuka suntik VIRUS kepada pemuda untuk cinta bahari Indonesia

Rabu, 09 September 2015 - 23:35:41 WIB Administrator 1136x

PramukaUnmul- Banyak cara untuk menyebarkan kesadaraan dan virus cinta kepada pemuda-pemudi akan luasnya lautan Indonesia, agar selalu dijaga potensi bahari dan keindahannya, salah satu langkah konkret nya, seperti yang sedang dilaksanakan Dinas

Read More

Inovasi Gerakan Pramuka Indonesia Scouts Challenge 2015-2016 Siap Bergulir!!

Rabu, 09 September 2015 - 23:32:04 WIB Administrator 2794x

PRAM UNMUL - JAKARTA/3-sept— Kwartir nasional Gerakan Pramuka terus melakukan inovasi dalam proses transformasi gerakan pramuka. Indonesia Scout Challenge (ISC) adalah salah satu bukti nyata gerakan inovasi, yakni aktivitas berkemah

Read More

Rakor Annas Korwil Hasilkan Draft Revisi SK Kwarnas

Jumat, 31 Oktober 2014 - 06:37:02 WIB Administrator 1177x

PramukaUnmul - Rakor Annas Korwil yang diselenggarakan oleh Kwarnas Gerakan Pramuka itu menyepakati bahwa perlunya pemberdayaan Annas Korwil sebagai perpanjangan Kwarnas Gerakan Pramuka (baik kewenangan maupun biaya operasionalnya) yang dapat

Read More

Kurikulum 2013, Sistem Pendidikan Kepramukaan Diperbaharui

Jumat, 15 Agustus 2014 - 15:20:23 WIB Administrator 3837x

Pramuka Unmul - JAKARTA 12 Agustus 2014, Kurikulum 2013 yang diberlakukan tahun ini menjadikan Pramuka sebagai kegiatan ekstrakurikuler wajib di tiap sekolah. Karenanya, Gerakan Pramuka telah mempersiapkan diri dengan memperbaharui sistem pendidikan

Read More

Gerakan Pramuka Prihatin Atas Krisis Kemanusiaan di Gaza

Jumat, 15 Agustus 2014 - 15:17:34 WIB Administrator 1327x

Pramuka Unmul - JAKARTA 4 Agustus 2014 – Gerakan Pramuka turut menyatakan keprihatinan yang sangat mendalam atas krisis kemanusiaan yang sudah melampaui batas kepatutan di Jalur Gaza, Palestina. Pernyataan keprihatinan itu

Read More